Friday, January 27, 2012

Soto Koya

3 hari menuju ulang taun Rizky..
Aku tau hadiah apa yang pas untuk ulang taun suamiku. Soto koya buatanku! Kenapa soto koya? Karena aku ingat beberapa minggu yang lalu Rizky pernah bilang kangen soto koya masakan almarhumah ibunya. Kenapa buatanku? Siapa sih suami yang engga suka masakan istrinya yang dibuat dengan cinta. Hanya masalahnya, aku engga bisa masak! Kalian pasti mencibir padaku. Hei, aku kan wanita bekerja, statusku ini weekend wife (Rizky pulang ke Bandung saat weekend aja, sisanya di Jakarta). Jadi untuk apa aku repot-repot masak. Lagipula Rizky engga pernah protes. Tapi aku harus belajar masak. Dan momen ulang taun Rizky adalah awalnya. Semangat! Aku pun mulai browsing resep soto koya, aku pilih resep dengan bahan dan cara pembuatan paling minimalis. Maklum, aku kan pemula.

~~~~~

Mau tau gimana kelanjutan perjuangan istri Rizky memasak soto koya untuk kado ulang tahun suaminya? Bisa dibaca di buku 15 Hari Bagian 1..




Penerbit: Nulisbuku (www.nulisbuku.com)

Harga: Rp 37.500


Gimana? Ayo buruan beli ya..Kalau mau pesen, langsung aja klik gambar di atas ^^

7 comments :

  1. Yang penting kan usahanya, bukan hasil akhirnya :D

    ReplyDelete
  2. istrinya sama sekali ga boong lho, suaminya aja yg berasumsi,
    bagus :p

    ReplyDelete
  3. Hihi..
    Sepertinya resep soto koya susah sekali memang,udah blogwalking kemana mana perjuangnnya berakhir do RM Soto Koya yang enak,hehe

    ReplyDelete
  4. hehehe, kreatif kok istrinya, demi menyenangkan hati suaminya :)

    ReplyDelete
  5. untung gak ketahuan yaa itu soto koya dari mana, hehehh

    ReplyDelete
  6. tetap aja ada hitam di balik putih.

    hihihihi

    ReplyDelete